NOW PLAYING
13 Bom di Jakarta
Action
144 MIN.
17

Jakarta, kota metropolitan dengan segala hingar bingarnya, seketika menjadi kelam. Sekumpulan teroris melancarkan serangannya dengan ancaman 13 bom yang disebar di seantero Jakarta. Penelusuran Badan Intelijen dan agen rahasia atas teror tersebut mengarah pada Oscar (Chicco Kurniawan) dan William (Ardhito Pramono) yang dianggap terlibat. Misi tim agen rahasia pun menjadi rumit ketika mereka mencurigai adanya penyusup dalam tim. Di sisi lain, pemimpin kelompok teroris, Arok (Rio Dewanto) tak henti menebar teror dengan meledakkan bom setiap 8 jam. Satu-satunya cara menghentikan serangan teror tersebut adalah menyerahkan imbalan bernilai miliaran rupiah dalam bentuk bitcoin kepada Arok atau keselamatan seluruh warga Jakarta terancam.

Produser
Taufan Adryan
Sutradara
Angga Dwimas Sasongko
Penulis
Angga Dwimas Sasongko, M.Irfan Ramli
Produksi
Visinema Pictures
Casts
Ardhito Pramono, Chicco Kurniawan, Lutesha, Ganindra Bimo, Putri Ayudya, Rukman Rosadi, Niken Anjani, Andri Mashadi, Rio Dewanto, Muhammad Khan, Aksara Dena

Schedule